Thursday, April 5, 2012

Pedagogi dan TIK


Fenomena : TIK telah memberi warna pada proses pembelajaran serta melahirkan pemikiran baru dalam bidang pedagogi. Kehadiran TIK berupa komputer menyusul alat-alat ilmiah seperti teleskop dan mikroskop yang ada sebelumnya memungkinkan kegiatan pembelajaran berakselarasi.  TIK memiliki pengaruh besar pada dunia di mana orang- orang hidup sekarang.   Contohnya : e-learning.
e-learning mendukung potensi yang cukup besar untuk mendukung pendekatan pengajaran namun tidak melupakan dimensi pedagogi. Penggunaan TIK bermanfaat dalam beberapa hal ;
1.    Membantu pembuatan koneksi yang memungkinkan siswa untuk masuk dan menjelajahi lingkungan belajar yang baru
2.   Memfasilitasi pembelajaran bersama dengan memungkinkan siswa untuk bergabung tanpa harus adanya tatap muka (penggantian suasana belajar)
3.    Membantu dalam penciptaan lingkungan yang menunjang pembelajaran dengan menawarkan sumber daya yang memperhitungkan budaya, individu dan perbedaan perkembangan
4.    Meningkatkan kesempatan untuk belajar bagi siswa dengan menawarkan pengalaman virtual dan alat-alat yang menghemat waktu mereka 
     
     Perkembangan e-learning juga tidak hanya terasa dalam dunia pendidikan namun juga dalam dunia pekerjaan. Beberapa perusahaan sudah mulai mengembangkan layanan ini untuk menghemat waktu dan biaya untuk melakukan training dan transfer knowledge ke semua karyawan.







     Sumber Referensi :
 
          



 



No comments:

Post a Comment